SENTRINOV 2022

LOCALLY INTEGRATED, GLOBALLY CONNECTED

UNIVERSALLY INSPIRED

SENTRINOV

2022

Politeknik Negeri Balikpapan

05 November 2022

Peran Pendidikan Vokasi Dalam Rangka Mewujudkan Kemandirian Infrastruktur, Sosial Ekonomi dan Lingkungan Ibu Kota Negara Sebagai Kota Masa Depan.

TENTANG

SENTRINOV 2022

Undang-Undang tentang Ibu Kota Negara (UU IKN) akan menjadi dasar pembangunan IKN di Kalimantan Timur. Sebutan Otorita IKN sebagai pemerintah daerah khusus Ibu Kota Nusantara diberikan untuk merespons perkembangan era digital saat ini dalam memudahkan pelaksanaan segala urusan pembangunan IKN. Terdapat tiga tujuan utama IKN, yakni simbol identitas nasional, kota berkelanjutan di dunia, serta sebagai penggerak ekonomi Indonesia di masa depan.

Pembangunan IKN, selain  menjadi upaya mengubah paradigma pembangunan menjadi Indonesia-sentris, juga sekaligus untuk merealisasikan Visi Indonesia 2045. Kota Balikpapan merupakan kota penyangga IKN (Ibu Kota Negara Nusantara) yang diharapkan siap untuk dapat menerima perubahan perubahan yang akan terjadi. Dalam upaya menyiapkan SDM  terampil dan ahli serta Kompeten di bidangnya,  salah satu Perguruan tinggi Vokasi yang ada terdekat dari IKN adalah Politeknik Negeri Balikpapan yang tentu saja nantinya dalam setiap prosesnya pembangunan IKN juga akan melibatkan masyarakat dan PT sekitar Kalimantan Timur.

PROFIL

Politeknik Negeri Balikpapan

MENGUNDANG

Walikota Balikpapan

H. Rahmad Mas’ud, S.E., M.E.  adalah Wali kota Balikpapan petahana yang menjabat sejak 31 Mei 2021. Sebelumnya ia menjabat sebagai wakil wali kota Balikpapan mendampingi Rizal Effendi pada periode 2016–2021.

H. Rahmad Mas’ud, S.E., M.E resmi dilantik sebagai Wali Kota Balikpapan untuk masa jabatan 2021-2024 pada Senin, 31 Mei 2021. Pelantikan dilakukan oleh Gubernur Kalimantan Timur Dr. Ir. H. Isran Noor, M.Si atas nama Presiden RI di Pendopo Odah Etam Kota Samarinda.

H. Rahmad Mas’ud, S.E., M.E

PEMBICARA UTAMA

Sentrinov 2022

Dr. Ir. Kiki Yuliati, M.Sc.

Dirjen Vokasi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi

Dr. Ir. Hetifah Sjaifudian, MPP.

Anggota Komisi X DPR Republik Indonesia

R. Bambang Setyo Pambudi

Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Kota Balikpapan

Himawan Sutanto

Corporate Social Responsibility & Communication Manager at PT. United Tractors Tbk.

FASILITAS &

Potensi Publish 

E-Prosiding

E-Book Program

E-Sertifikat

Proceeding SENTRINOV ke-8 ber-ISSN dan terindex Google Scholar dan DOAJ.

Informasi Berita Terbaru

Sentrinov 2022

PESERTA

Sentrinov 2022

Pemenang Hibah Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Ristek/BRIN.

Civitas Akademika Politeknik Negeri dan Swasta se-Indonesia.

Civitas Akademika dari berbagai Universitas Negeri dan Swasta se-Indonesia

Lembaga Litbang Pemerintah, Asosiasi Profesi/Praktisi Industri.

TANGGAL PENTING

Sentrinov 2022

Launching 06 Juni 2022
Penerimaan Makalah Lengkap 20 Juni 2022 – 30 September 2022
Pengumuman Makalah Diterima 18 Oktober 2022
Pembayaran Registrasi Awal ( Early Bird ) 19 Oktober – 22 Oktober 2022
Pembayaran Registrasi ( Normal )  23 Oktober – 28 Oktober 2022
Final Manuskrip ( Camera Ready )  29 Oktober 2022
Pelaksanaan seminar 05 November 2022

SEMINAR

Sentrinov 2022

Days
Hours
Minutes
Seconds